Cara membuat threaded comment

Sobat" disini pasti sudah tidak asing lagi dengan threaded comment. Dimanapun blog yang saya kunjungi, semuanya hampir memakai threaded comment. Meski sudah pada tahu, tidak ada salahnya saya memberikan cara membuat threaded comment. Siapa tahu ada sobat yang tidak tahu. Threaded comment adalah fasilitas komentar yang dilengkapi tombol Reply/Balas yang tentunya lebih keren daripada komentar bawaan blogger. Coba sobat lihat gambar contoh threaded comment dibawah ini.


Bagaimana? Keren bukan? Tapi gambar diatas merupakan hasil modifikasi threaded comment. O ya, coba sobat perhatikan, ada tombol balas, balas dan balas serta tombol hapus. Komentar yang membalas sebuah komentar orang akan tepat dibawah komentar yang dibalas. Jadi orang yang dibalas komentarnya bisa cepat tahu siapa yang membalas komentarnya. Cara membuatnya ada dibawah ini.
  1. Login ke Akun blogger sobat.
  2. Masuk ke Rancangan (Cara ini menggunakan tampilan blogger lama) >> Edit HTML
  3. Centang Expand Template Widget dan cari kode <b:include data='post' name='comments />
  4. Ganti semua kode <b:include data='post' name='comments /> dengan kode dibawah ini.
<b:if cond='data:post.showThreadedComments'><b:include data='post' name='threaded_comments'/><b:else/><b:include data='post' name='comments'/></b:if>
     5.  Simpan dan lihat hasilnya

Kalau ada yang gagal, sebaiknya sebelum melakukan tutor diatas lebih baik download template sobat dulu. Lalu bila gagal, template yang sudah sobat download bisa diunggah ke blog sobat.


Gimana hasilnya, bagus kan??? Selamat mencoba :)

7 comments :

  1. kode diatas tuh nantinya akan menjadi seperti bentuk gambar yang diatas itu gan?

    ReplyDelete
    Replies
    1. ngga gan, gambar diatas kan hasil modifikasi threaded comment :)

      Delete
    2. This comment has been removed by the author.

      Delete
    3. yang empat2nya diganti atau.??

      Delete
    4. @petuboy: Iya gan :), kalau cuma 2 ya 2"nya diganti :)

      Delete
  2. kalau saya sih bukan pake bawaan, tapi pake disqus buat bikin balas (refly)nya dalam form komentar.

    ReplyDelete